Kamis, 07 Januari 2010

DPR Tak Ubahnya TK


Anda mungkin telah melihat tayangan Adu Mulut Ruhut Sitompul vs Gayus Lumbuun pada saat rapat Pansus Century yang marak disiarkan oleh stasiun televisi. Bahkan pada saat terjadi, tersorot kamera beberapa anggota DPR lainnya tertawa dan bertepuk tangan. Seperti yang pernah diungkapkan Alm. Gus Dur, DPR tak ubahnya Taman Kanan-Kanak. Wow.. Itu kah cerminan DPR kita, para pengemban amanat rakyat? Semoga bukan dan hanya segelintir orang saja.

Gambar diunduh dari : http://istiqomah12240.files.wordpress.com/2009/02/1797.jpg

Tidak ada komentar:

Posting Komentar